Dark
    Template Updates

    Featured Post

    Cara Membuat Slot Iklan Link Mirip Adsense di Blog

    Cara Membuat Slot Iklan Link Mirip Adsense di Blog - Slot iklan mirip dengan Google Adsense yang jenis iklan tautan, nah dengan menerapkan slot iklan tersebut sobat bisa membuka jasa periklanan melalui teks di blog sobat biar menambah pundi - pundi uang jajan hehehe dengan juga tampilannya yang responsive pastinya.

    Fitur ini sob sama halnya iklan pada google adsense dengan link tujuannya, oke tidak usah panjang lebar langsung saja ke caranya

    Pertama sobat masuk terlebih dahulu ke Blogger > Tema > Edit HTML kemudian copy kode CSS dibawah ini dan pastekan tepat diatas kode</style>atau]]></b:skin>

    .link-btn{
    width:100%;
    position:relative;
    padding-top:15px
    }
    .link-btn:after {
    clear: both;
    content: "";
    display:block;
    }
    .label-link-btn{
    font-size:12px;
    color:#333;
    position:absolute;
    top:0;
    left:0;
    line-height:1;
    }
    .label-link-btn svg{
    width:15px;
    height:15px;
    vertical-align:-3px;
    }
    .label-link-btn svg path{
    fill:#00aecd;
    }
    .link-btn-left,.link-btn-right{
    width:calc(50% - 10px);
    float:left
    }
    .link-btn-left{
    margin-right:10px
    }
    .link-btn-right{
    margin-left:10px
    }
    .tombol-link {
    width: 100%;
    height: 41px;
    display: block;
    display: -moz-box;
    display: -ms-flexbox;
    display: -webkit-flex;
    display: flex;
    text-align: center;
    line-height: 41px;
    box-shadow: 0px 1px 1px rgba(255, 255, 255, 0.35) inset, 0px 1px 1px rgba(0, 0, 0, 0.3);
    align-items: center;
    justify-content: center;
    background-color: #ffffff;
    border: 1px solid #1c2fff;
    border-radius: 30px;
    -webkit-box-sizing: border-box;
    -moz-box-sizing: border-box;
    box-sizing: border-box;
    white-space: nowrap;
    overflow: hidden;
    text-overflow: ellipsis;
    text-decoration: none;
    color: #000000;
    font-weight: normal;
    font-family: arial, sans-serif;
    font-size: 16px;
    margin: 5px auto;
    }
    .tombol-link:hover {
    background-color: #1c2fff;
    color: #fff;
    }
    @media screen and (max-width:640px){
    .link-btn-left,.link-btn-right{
    width:100%;
    float:none;
    margin:0 auto;
    }
    }


    Jika sudah Klik Simpan pada tema sobat, sekarang penempatan kode HTMLnya terserah mau dimana saja di TataLetak juga bisa TataLetak > Tambahkan Gadget > HTML/JavaScript, diletakkan diTemplate juga bisa untuk penempatannya antara<body>sampai</body>

    <div class='link-btn'>
    <div class='link-btn-left'>
    <a class='tombol-link' href='#' target='_blank'>Pasang Iklan Link Disini</a>
    <a class='tombol-link' href='#' target='_blank'>Pasang Iklan Link Disini</a>
    </div>
    <div class='link-btn-right'>
    <a class='tombol-link' href='#' target='_blank'>Pasang Iklan Link Disini</a>
    <a class='tombol-link' href='#' target='_blank'>Pasang Iklan Link Disini</a>
    </div>
    <a href='#' target='_blank' title='Iklan oleh Wiendhy Wianan'>
    <div class='label-link-btn'>
    <svg x='0px'>
    <path d='M7.5,1.5a6,6,0,1,0,0,12a6,6,0,1,0,0,-12m0,1a5,5,0,1,1,0,10a5,5,0,1,1,0,-10ZM6.625,11l1.75,0l0,-4.5l-1.75,0ZM7.5,3.75a1,1,0,1,0,0,2a1,1,0,1,0,0,-2Z'/>
    </svg>
    Iklan oleh Wiendhy Wianan
    </div></a>
    </div>


    Bagi yang bertanda merah silahkan isi link sama teksnya terserah sobat sendiri

    Oke sekian yang bisa saya jelaskan tentang Cara Membuat Slot Iklan Link Mirip Adsense di Blog Terima Kasih yang sudah berkunjung semoga bermanfaat bagi kalian semua.
    DONASI VIA PAYPAL Bantu berikan donasi jika artikelnya dirasa bermanfaat. Donasi Anda membantu Admin untuk lebih giat lagi dalam membagikan template blog yang berkualitas. Terima kasih.
    Postingan Lebih Baru Postingan Lebih Baru Postingan Lama Postingan Lama

    Postingan lainnya

    Komentar

    Posting Komentar